blog yang berisi tentang tempat wisata, objek wisata, tempat liburan, tempat rekreasi dan wisata alam

Minggu, 10 April 2016

Daftar 20 Tempat Wisata Di Tasikmalaya jawa Barat

Tempat wisata di kabupaten tasikmalaya jawa barat – tasikmalaya merupakan sebuah kabupaten yang berlokasi di provinsi jawa barat. tasikmalaya berbatasan langsung dengan kota yang juga memiliki berbagai tujuan objek wisata diantaranya kabupaten garut dan juga pangandaran.
Kabupten tasikmalaya ternyata terkenal akan kerajinanan tanganya dan mempunyai wisata kuliner yang  khas yaitu Nasi Tutung oncom. Namun di sini saya tidak akan mereview hal itu. saya akan membahas tentang objek wisata di tasikmalaya yang patut kamu kunjungi.
tasikmalaya memiliki tempat wisata yang begitu lengkap mulai dari wisata alam hingga wisata budaya yang begitu menarik untuk di jelajahi.
Penasaran Akan Tempat wisata alam ataupun budaya yang ada tasikmalaya jawa barat ???? okay langsung aja simak tentang 20 tempat wisata di kabupten tasikmalaya jawa barat berikut :

1.Pantai Karang Tawulan

tempat wisata di tasikmalaya

Objek wisata alam tasikmalaya yang pertama ialah Pantai karang tawulan yang berada di Cilembang Kec. Cihideung kabupaten Tasikmalaya. Pantai karang tawulan emang belum banyak di kenal di kalangan pecandu wisata karena untuk menuju ke pantai karang tawulan pun aksesnya cukup sulit. namun pantai ini sangat di rekomendasikan untuk di kunjungi.

2.Curug Cimanintin

Air terjun cimaninitn berlokasi di Desa tanjungsari, Kecamatan Salopa kabupaten Tasikmalaya provinsi jawa barat.

3. Pantai Pamayangsari

objek wisat di tasikmalaya jawa barat
Wisata pantai di tasikmalaya selanjutnya ialah pantai pamayangsari yang berada di Desa Cikawungading Kecamatan Cipatujah kabupaten tasikmalaya jawa barat. Pantai pamayangsari memilki ciri khas akan ombak pantai yang terbilang landai yang berkombinasi dengan panorama pesisir yang begitu unik.

4.Curug Cihanjuang Tasikmalaya

wisata tasikmalaya
Curug cihanjuang adalah curug yang berada di Desa Santana Mekar, Kecamatan Cisayong Kabupaten Tasikmalaya jawa barat. CurugCihanjuanh juga masih jarang di datangi oleh wisatawan. Tentunya curug cihanjuang masih alami dan juga bersih. sangat di rekomedasikan bagi kamu yang suka dengan wisata alam yang tersembunyi.

5. DanauSitu Gede

wisata alam tasikmalaya
Danau Situgede adalah tempat wisata di sekitar  tasikmalay, karena danau situ gede berada di  kelurahan situ gede bogor barat provinsi jawa barat.

6.Curug Ciwatin Tasikmalaya

wisata air terjun tasikmalaya

masih berbicara tentang tempat wisata alam di tasimalaya. yaitu curug ciwatin yang berada di Desa Linggalaksana Kecamatan Cikatomas Kabupaten Tasikmalaya jawa barat.

Daftar 14 Tempat Wisata di Tasikmalaya Jawa Barat Lainya

7.Curug Dengdeng

8.Curug Batu Blek

9.Pantai Sindangkerta

10.Curug Ciparay

11.Curug Koja

12.Curug Putih

13.Curug Sawer Mandalamekar

14.Kebun Teh Taraju

15. Tonjong Canyon

16.Curug Arjuna

17.Curug Cileutak

18.Curug GadoBangkong

19.Curug Wayang

20.Curug Galunggung

Baca Juga : 20 tempat wisata di sukabumi

mengkun cukup sekian artikel tentang tempat wisata di tasikmlaya yang menarik sekali untuk di kunjungi. jangan lupa share yakkk ,.,.,.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Daftar 20 Tempat Wisata Di Tasikmalaya jawa Barat

0 komentar:

Posting Komentar